Dr.H.Moeldoko Profile picture
May 27, 2018 14 tweets 6 min read Twitter logo Read on Twitter
Himpunan Kerukunan Tani Indonesia (HKTI) akan menggelar Asian Agriculture and Food Forum (ASAAFF) HKTI 2018 di Jakarta Convention Center (JCC), pada 27 Juni - 1 Juli 2018.

#Moeldoko
Kegiatan ini akan dihadiri perwakilan dari negara Asia ini, bertujuan untuk memperkuat politik pangan Indonesia.

#Moeldoko
Dari aspek politik diharapkan, ASAAFF mampu memperkuat politik ketahanan pangan Indonesia. HKTI harus bisa memberikan kontribusi pada pemerintah bahwa persoalan politik pangan perlu dibenahi.

#Moeldoko
Rangkaian alur akan semakin dicermati secara serius, apakah mulai dari hubungan pemerintah dan petani, cara distribusi, capaian distribusi, dan lain-lain. Harapan kita bisa menjadi trigger bagi politik pangan Indonesia, khususnya.

#Moeldoko
HKTI harus turut andil menjadikan Indonesia agar bisa menjadi anchor dari kawasan ini. Karena secara geografis, Indonesia memiliki keluasan wilayah, cuaca, dan 2/3 laut yang jadi sumber protein luar biasa.

#Moeldoko
Secara aspek ekonomi, ASAAFF menjebatani petani terhubung secara global. Kegiatan ini juga menjadi ajang bussiness to business (b2b) sehingga nanti akan menghasilkan sesuatu dan juga bermanfaat dari sisi sosial budaya dan pariwisata.

#Moeldoko
Kita memiliki 714 etnis. Ini jadi tujuan, dimana masing-masing etnis menampilkan makanan daerahnya sehingga dunia mengenal dan target akhirnya pariwisata, karena juga akan ada pameran makanan dari berbagai daerah.

#Moeldoko
Saya berharap kegiatan ini akan memberikan awareness pada dunia bahwa persoalan food security sangat penting. Tidak saja di aspek ketersediaan, tapi juga sumbernya.

#Moeldoko
Sebagai contohnya tidak bisa tanam langsung bibit dari luar. Harus masuk karantina, dicek lagi apakah bibit tersebut mengandung bakteri yang pada akhirnya jadi ancaman negara.

#Moeldoko
Selain itu, ASAAFF 2018 juga akan memberikan awards kepada inovator-inovator muda di bidang pertanian. HKTI juga siap membantu hasil inovasi pemuda untuk dikembangkan.

#Moeldoko
Anak-anak muda bidang pertanian sangat inovatif. Salah satu contoh, mereka menyediakan drone untuk penyemprotan hama maupun pupuk.

#Moeldoko
Sedang kita uji coba di Yogyakarta. Hasilnya cukup baik. Dari 8 liter yang bisa terbang, sekarang saya minta 20 liter. Nanti dengan 20 liter, akan makin lama terbang untuk penyemprotan.

#Moeldoko
Kegiatan ASAAFF 2018 ini nanti juga akan melibatkan banyak pihak seperti Kementerian Pertanian, Kementerian Perdagangan, Kementerian Pariwisata, Kementerian Perindustrian dan banyak stakeholder lain karena ASAAFF memiliki banyak keuntungan dari berbagai aspek.

#Moeldoko
Mari kita dukung bersama Asian Agriculture and Food Forum (ASAAFF) HKTI 2018.

#Moeldoko
#HKTI
#IndonesiaOptimis
#ASAAFF2018

• • •

Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh
 

Keep Current with Dr.H.Moeldoko

Dr.H.Moeldoko Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

PDF

Twitter may remove this content at anytime! Save it as PDF for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video
  1. Follow @ThreadReaderApp to mention us!

  2. From a Twitter thread mention us with a keyword "unroll"
@threadreaderapp unroll

Practice here first or read more on our help page!

More from @Dr_Moeldoko

Sep 2, 2018
Bapak memang punya kenangan tersendiri tentang Gunungkidul. Sebab, dulu ketika kelaparan dan kehausan saat sedang berlatih tempur di Gunungkidul, ada warga ada yang memberi Bapak air minum dan ubi rebus, rasanya bahagia sekali.

#Moeldoko
Waktu letnan dua, Bapak latihan di sana dan melihat warga kesulitan air. Bapak merenung, apa hal itu tak bisa diatasi? Melihat itu, Bapak ingin sekali mengangkat derajat hidup dan perekonomian masyarakat.

#Moeldoko
Di masa Purna, Bapak kembali lagi untuk membalas kebaikan budi warga yang pernah membantu melepaskan lapar dan dahaga. Alhamdulillahirabbil'alamin, setelah punya kesempatan, ingin sekali mengembalikan darma bakti Bapak kepada masyarakat.

#Moeldoko
Read 8 tweets
Aug 29, 2018
Menerima kedatangan komunitas Masyarakat Anti Fitnah Indonesia (Mafindo) @TurnBackHoax di Gedung Bina Graha, Jakarta, 28 Agustus 2018.

#Moeldoko
Saat ini banyak sekali berita palsu beredar di masyarakat yang berupaya membalikkan situasi yang mengarah kepada provokasi. Provokasi-provokasi tersebut membuat masyarakat luas menerima informasi yang salah. Ini tidak bisa dibiarkan atau didiamkan.

#Moeldoko
Berita bohong, berita palsu, yang sengaja diproduksi untuk kepentingan tertentu, sudah berada dalam taraf mengkhawatirkan. Banyak negara sudah menjadi korban dan hancur berantakan gara-gara hoaks.

#Moeldoko
Read 5 tweets
Aug 28, 2018
Menghadiri Sidang Senat Terbuka sebagai Kepala Staf Kepresidenan dalam Rangka Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan di Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung untuk menyampaikan pesan sentral kemandirian nasional pemerintahan Bapak Presiden @jokowi.

#Moeldoko
Menyampaikan berbagai program pro rakyat seperti kemandirian di bidang energi, Program Pengentasan Kemiskinan, Program Keluarga Harapan, Kartu Indonesia Pintar, Kartu Indonesia Sehat dan Kemandirian atas tanah.

#Moeldoko
Sampai April 2018 ada 92,2 juta jiwa penerima KIS, 9,4 juta PKH, dan 3,07 juta keluarga bantuan pangan non tunai. Pemberian 6,4 juta sertifikat hak atas tanah dan pemberian 1,7 juta izin pengelolaan lahan dalam program perhutanan sosial.

#Moeldoko
Read 7 tweets
Aug 21, 2018
Pemerintah dan KPK kini berkolaborasi dalam Tim Nasional Pencegahan Korupsi. Presiden Joko Widodo menandatangani Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 54 tahun 2018 tentang Strategi Nasional Pencegahan Korupsi pada tanggal 20 Juli 2018.

#Moeldoko
Strategi Nasional Pencegahan Korupsi akan dijalankan oleh Tim Nasional Pencegahan Korupsi yang terdiri dari Pimpinan KPK, Menteri Dalam Negeri, Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi, Menteri PPN/Bappenas, dan Kepala Staf Kepresidenan.

#Moeldoko
Tujuan dari kolaborasi dalam Strategi Nasional Pencegahan Korupsi (Stranas PK) adalah sinergi dan kolaborasi pemerintah dan KPK, supaya tidak berjalan sendiri-sendiri.

#Moeldoko
Read 6 tweets
Jul 26, 2018
Bapak Presiden Joko Widodo dan saya sebagai Kepala Staf Kepresidenan tengah membentuk suatu strategi pembinaan bakat, sehingga talenta dan prestasi anak-anak Indonesia itu bisa bermanfaat bagi bangsa dan negara.

#Moeldoko
Pembentukan badan strategi pembinaan bakat di Tanah Air terinspirasi dari pemikiran Proklamator Republik Indonesia Bung Karno. Negara ingin menjaring potensi anak muda. Karena negara wajib memberikan kesempatan.

#Moeldoko
Optimisme Bapak Proklamator terhadap pemuda Indonesia adalah hal yang sangat relevan dan kekinian dalam membangun bangsa dan negara. Pemerintah memanifestasikan optimisme Bapak Proklamator dengan pembinaan nyata terhadap pemuda dan talentanya.

#Moeldoko
Read 8 tweets
Jul 20, 2018
Beberapa saat lalu nama saya masuk dalam sigi Lingkaran Survei Indonesia bersama 4 tokoh lain, yaitu Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto, Mantan Ketua Mahkamah Konstitusi Mahfud Md., Menteri Keuangan Sri Mulyani, dan Kepala Polri Jenderal (Polisi) Tito Karnavian.#Moeldoko
Ketika nama saya disebut-sebut akan menjadi pedamping Bapak Presiden @jokowi di Pilpres 2019, saya tidak mau ambil pusing dengan urusan Cawapres. Bagi saya, prioritas utama saat ini adalah berperan sebagai komunikator politik pemerintah. #Moeldoko
Saya orang yang setia pada tugas. Sangat fokus pada tugas, tidak mau terganggu kanan kiri. Orang mau spekulasi ya terserah yang mau berspekulasi. #Moeldoko
Read 7 tweets

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3/month or $30/year) and get exclusive features!

Become Premium

Don't want to be a Premium member but still want to support us?

Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal

Or Donate anonymously using crypto!

Ethereum

0xfe58350B80634f60Fa6Dc149a72b4DFbc17D341E copy

Bitcoin

3ATGMxNzCUFzxpMCHL5sWSt4DVtS8UqXpi copy

Thank you for your support!

Follow Us on Twitter!

:(